Cara Menambahkan Anggota Keluarga BPJS Melalui New Edabu INFO BPJS


Tutorial eDabu bagi Badan Usaha peserta BPJS Kesehatan YouTube

Cetak Kartu BPJS Kesehatan Melalui New Edabu. BPJS Kesehatan telah menyediakan beberapa kanal yang bisa kita gunakan untuk mengakses layanan kesehatan, salah satunya New Edabu. Dengan menggunakan New Edabu, kita bisa mendaftar hingga mencetak kartu kepesertaan dengan mudah dan online. Hal ini didukung fitur bermanfaat yang ada pada New Edabu.


Edabu New Bpjs Kesehatan newstempo

Edabu BPJS Kesehatan adalah aplikasi yang memudahkan mengorganisir pendaftaran, proses biaya iuran, dan update data setiap pesertanya.. Inilah fungsi utama dari aplikasi yang bernama New Edabu atau Elektronik Data Badan Usaha BPJS Kesehatan. Melalui aplikasi ini, peserta (dalam hal ini adalah perusahaan) dapat memasukkan data para karyawan.


Edabu New Bpjs Kesehatan newstempo

New Edabu 4.2: Fitur Terbaru dan Perubahan. Pada tanggal 1 Agustus 2019, BPJS Kesehatan merilis versi terbaru dari Edabu, yaitu Edabu 4.2 ( https://edabubpjs-kesehatan.go.id/ ). Versi ini membawa sejumlah perubahan dan fitur baru yang dirancang untuk memudahkan pengguna dalam mengelola kepesertaan BPJS Kesehatan.


Edabu New Bpjs Kesehatan newstempo

Link Edabu = https://edabu.bpjs-kesehatan.go.id/Edabu/Home/LoginUser Manual Edabu 4.2 dan Mobile JKN = https://drive.google.com/drive/folders/1MLiHIT9ptPvdGp.


Edabu New Bpjs Kesehatan newstempo

New Edabu BPJS Kesehatan - BPJS Kesehatan merupakan jaminan kesehatan Nasional dari pemerintah yang diberikan kepada setiap masyarakat Indonesia, jadi semua orang diwajibkan untuk melakukan pendaftaran terlebih dahulu setelah itu baru bisa menikmatinya.Bahkan dari program tersebut berlaku bagi setiap pekerja yang bekerja di perusahaan dimana dari pihak perusahaan bisa mendaftarkan setiap.


Apa Itu eDABU BPJS Kesehatan? Ketahui Cara Daftar dan Fitur Barunya!

Berikut adalah keunggulan aplikasi Edabu BPJS Kesehatan terbaru atau New Edabu 4.2 dibanding versi sebelumnya: 1. Ubah data tanpa persetujuan BPJS Kesehatan. Kalau kamu mau mengubah data, tak perlu menunggu persetujuan BPJS Kesehatan lagi. Aplikasi New Edabu 4.2 menghilangkan proses persetujuan supaya lebih cepat dan efisien.


Edabu New Bpjs Kesehatan newstempo

Kemudahan dari Edabu BPJS. 1. Perubahan Data Tanpa Approval BPJS Kesehatan. Sebelumnya pada aplikasi edabu lama, pengguna harus menunggu approval dari BPJS Kesehatan, sedangkan di edabu terbaru, kamu tidak perlu menunggu approval lagi. Sehingga, perubahan data pun menjadi lebih mudah untuk dilakukan dan waktunya juga lebih efisien karena tidak.


eDABU BPJS Kesehatan Yog Power Studio

BPJS Kesehatan kembali menghadirkan solusi untuk Badan Usaha dalam mengelola Jaminan Kesehatan Nasional untuk para karyawannya. Edabu Mobile dihadirkan untuk memberikan kemudahan dan kecepatan bagi Badan Usaha dalam mendapatkan informasi kepesertaan JKN-KIS berupa Tagihan Badan Usaha, Status Peserta, Riwayat Pembayaran, Tren Pembayaran, Data Mutasi, serta Konten Kesehatan.


EDABU yang Baru Aplikasi BPJS Kesehatan untuk Karyawan

1. Kunjungi Situs New Edabu. Langkah pertama silahkan buka Browser di PC atau Laptop. Jika sudah, silahkan kunjungi situs New Ebadu di https://edabu.bpjs-kesehatan.go.id/Edabu. 2. Login New Edabu. Selanjutnya masukkan Username, Password dan Kode Captcha untuk Login ke New Edabu. 3. Pilih Peserta -> Input Data.


E Dabu Bpjs Kesehatan newstempo

BPJS Kesehatan adalah lembaga penyelenggara Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) yang bertujuan untuk memberikan perlindungan kesehatan bagi seluruh masyarakat Indonesia. Di situs ini, Anda dapat mengetahui berbagai informasi penting tentang BPJS Kesehatan, seperti profil, visi misi, regulasi, program, layanan, dan berita terbaru. Anda juga dapat menghubungi kami melalui nomor telepon, email, atau.


Cara Menggunakan Aplikasi eDABU di http edabu bpjs kesehatan go id

1. Upload Data Massal. Edabu menyediakan fitur untuk mengunggah data anggota BPJS dalam jumlah banyak sekaligus. Dengan begitu, pengelola jaminan kesehatan karyawan bisa dengan mudah mengurusnya. 2. Cek Status Data. Setelah memasukkan semua data, pengguna bisa mengecek status keanggotaan BPJS karyawannya.


Cara Menambahkan Anggota Keluarga BPJS Melalui New Edabu INFO BPJS

Baca juga: Di Tengah Pandemi Covid-19, Pelayanan Peserta BPJS Kesehatan Tetap Maksimal. Sejak diluncurkan pada 2015, e-Dabu mengalami beberapa kali pemutakhiran, termasuk fitur di dalamnya yang terus dikembangkan dari tahun ke tahun. Untuk layanan via desktop, BPJS Kesehatan telah menyempurnakan layanan menjadi New e-Dabu versi 4.2 pada 2019.


Cara Masuk Edabu Bpjs Kesehatan Versi 4.2

1. Masuk ke New Edabu. Pertama-tama silahkan kunjungi situs New Edabu BPJS Kesehatan. Setelah itu Login dengan cara memasukkan Username dan Password. 2. Buka Tab Menu Peserta. Lalu pada halaman utama silahkan masuk ke Tab menu Peserta -> Input Data. 3. Input Nomor Peserta.


Edabu New Bpjs Kesehatan newstempo

Manfaat Edabu BPJS adalah untuk memudahkan badan usaha dalam mengatur semua kebutuhan dan urusan terkait BPJS Kesehatan para pegawai. Terutama bila perusahaan tersebut memiliki banyak pegawai di berbagai cabang perusahaan. Person in Charge (PIC) atau HRD tidak perlu repot-repot lagi mengurus administrasi pegawai langsung ke kantor BPJS.


Cara Menggunakan Aplikasi New Edabu BPJS Kesehatan, Manfaatnya Apa Saja ?

New Edabu-Mobile JKN, Terobosan Kemudahan BPJS Kesehatan. REPUBLIKA.CO.ID, TASIKMALAYA -- Inovasi digital yang dihadirkan BPJS Kesehatan telah membawa angin segar bagi seluruh stakeholder. Pasalnya, dengan kehadiran layanan digital tersebut, banyak dari stakholder Program JKN-KIS merasa dimudahkan dalam mengurus kepesertaan JKN-KIS.


Cara Menambahkan Anggota Keluarga BPJS Melalui New Edabu INFO BPJS

Jika belum memiliki akun, lakukan pendaftaran terlebih dahulu di https://new-edabu.bpjs-kesehatan.go.id/new. Lengkapi Data Diri. Setelah berhasil login, lanjutkan dengan langkah berikut:Pilih 'Data Peserta', lalu klik 'Tambah Peserta'. Lengkapi data diri sesuai e-KTP dan pastikan nomor identitas kependudukan valid dan tercatat di Dukcapil.

Scroll to Top