Khotbah Tentang Persaudaraan yang Rukun


CINTA KASIH KRISTUS YANG MENGGERAKKAN PERSAUDARAAN ARSIP KHOTBAH ANEKA TEMA

Baca: IBRANI 13:1-3 Peliharalah kasih persaudaraan! (Ibrani 13:1) Bacaan Alkitab Setahun: 2 Samuel 6-9. Disadari atau tidak, hidup selalu memberikan tekanan. Bila kita menyikapi tekanan hidup ini secara negatif, maka bisa saja kita justru selalu memiliki prasangka buruk, memunculkan konflik, memandang rendah diri sendiri, atau bahkan lari dari setiap masalah yang ada.


Renungan Harian Anak Sekolah Minggu, Memelihara Kasih Persaudaraan, Kehidupan Yusuf 2 YouTube

1. Kita harus menerima sesama anak-anak Tuhan dalam kasih persaudaraan dengan cara menerimanya selama-lamanya sebagai saudara dengan rasa hormat dan dalam pengampunan. 2. Rasul Paulus yakin Filemon mempraktikkannya. "Ya saudaraku, semoga engkau berguna bagiku di dalam Tuhan: Hiburkanlah hatiku di dalam Kristus!


2 Samuel 11727, Khotbah Minggu, 27 Juni 2021, Kasih Persaudaraan YouTube

Peliharalah kasih persaudaraan! Jangan kamu lupa memberi tumpangan kepada orang, sebab dengan berbuat demikian beberapa orang dengan tidak diketahuinya telah menjamu malaikat-malaikat. Ingatlah akan orang-orang hukuman, karena kamu sendiri juga adalah orang-orang hukuman. Dan ingatlah akan orang-orang yang diperlakukan sewenang-wenang, karena.


KHOTBAH IBADAH RUMAH TANGGA. 2 korintus 8715 KASIH PERSAUDARAAN YouTube

RENUNGAN. Ibrani 13:1. Peliharalah kasih persaudaraan! Oleh Yesus Kristus, kita telah menjadi saudara dalam sebuah keluarga besar…. Keluarga Besar Allah. Dalam Keluarga Besar Allah, kita diberi talenta dan karunia yang berbeda-beda. Dalam pandangan Allah semua itu baik. Semua kita berguna. Semua kita berperan.


Pdt. Yufrendy Khotbah Kebaktian Umum 05 Januari 2020 "Kekudusan dan Kasih Persaudaraan" YouTube

Ayat ini mendorong para pembaca untuk memelihara kasih persaudaraan. Memelihara adalah suata pekerjaan yang tidak mudah sebab dibutuhkan ketekunan dan kesaba.


Khotbah Minggu 27 Juni 2021 "Kasih Persaudaraan" (2 Samuel 11727) YouTube

Itulah kasih Tuhan Yesus. Ayat diatas memberikan perintah kepada kita supaya kita memelihara kasih persaudaraan. Kata "peliharalah" menunjukkan bahwa kasih persaudaraan itu sesungguhnya sudah ada pada setiap pribadi kita, dan bagian kita adalah memeliharanya; dengan cara menunjukkan kasih dan menjalin hubungan kasih di dalam tubuh Kristus.


KHOTBAH TEMA NATAL PGI 2021 CINTA KASIH KRISTUS YANG MENGERAKAN PERSAUDARAAN 1 PETRUS 122

Melalui kasih ini, hubungan persaudaraan bermakna lebih dari ikatan darah keluarga, karena kasih itu dapat mengikat semua orang. Dengan demikian, maka mereka dapat bertumbuh menjadi kuat bersama-sama, serta dapat membangun harapan bersama-sama. Melalui kasih, kita dapat mengatasi setiap tekanan hidup yang dirasakan. Tetapi supaya kasih itu.


Menjaga dan Memelihara Kasih Persaudaraan Sekolah Tinggi Teologi Permata Bangsa Barito

Kasih persaudaraan merupakan sebuah bukti apakah kita sudah mengenal Tuhan yang kita sembah atau belum. Karena dikatakan demikian: "Saudara-saudaraku yang kekasih, marilah kita saling mengasihi, sebab kasih itu berasal dari Allah; dan setiap orang yang mengasihi, lahir dari Allah dan mengenal Allah. Barangsiapa tidak mengasihi, ia tidak.


Khotbah Natal "KASIH KRISTUS MEMBENTUK IKATAN PERSAUDARAAN" YouTube

MEMELIHARA KASIH PERSAUDARAAN. Tuhan adalah pribadi yang mengajarkan agar kita bukan hanya bicara soal kasih, tetapi sungguh-sungguh menghidupinya . Kasih ha.


KASIH PERSAUDARAAN 2 KORINTUS 8715 YouTube

5 Full Life: PELIHARALAH KASIH PERSAUDARAAN. Nas : Ibr 13:1. Di dalam gereja PB orang-orang percaya memandang dan menyapa satu sama lain sebagai saudara-saudara seiman di dalam Kristus (bd. 1Tes 4:9-10; 1Pet 1:22; 2Pet 1:7). Persaudaraan Kristen merupakan akibat dari hubungan bersama dengan Bapa dan Putra tunggal-Nya .


Peliharalah Kasih Persaudaraan Santapan Rohani

Kasih Persaudaraan. Feb 13, 2012 by Daniel Sihombing in life. Pada hari ini kita merayakan Hari Valentine, hari kasih sayang. Di bawah ini saya menuliskan sebuah cerita, dan saya berharap semoga cerita ini bisa mengingatkan kita kembali akan makna kasih yang sesungguhnya, khususnya mengenai kasih persaudaraan. Selamat membaca.


Khotbah Tentang Persaudaraan yang Rukun

Ibrani 13:1-3 Peliharalah kasih persaudaraan! Jangan kamu lupa memberi tumpangan kepada orang, sebab dengan berbuat demikian beberapa orang dengan tidak dike.


Khotbah Minggu 27 Juni 2021, Kasih Persaudaraan, 2 Samuel 1 1727 YouTube

1Petrus 1:22 - 2:3. Andy Kirana. Saudara-saudara yang dikasihi Kristus…. Pada perayaan Natal 2021 hari ini, saya ingin mengajak Saudara semua untuk melihat ke belakang pada pengalaman seorang filsuf Athena abad kedua yang bernama Aristides (90-150). Ia diutus oleh Hadrianus, Kaisar Roma, untuk menyelidiki makhluk-makhluk aneh yang dikenal.


Cinta kasih Kristus menggerakkan persaudaraan _ PDT. YANDI MANOBE S.TH_ KHOTBAH KRISTEN. YouTube

Hiduplah dan peliharalah kasih persaudaraan senantiasa. Sungguh, memelihara kasih persaudaraan tak sekedar perintah Penulis Kitab Ibrani kepada para penerima dan pembaca surat tersebut. Tetapi menjadi perhatian dari kitab-kitab lain (1 Tes 4:9). Memelihara kasih persaudaraan adalah perintah Allah kepada para pengikut-Nya (Band. 1 Yoh. 4:11).


Kasih Persaudaraan by Pdt Ester Soeleman YouTube

Begitu pentingnya kita untuk memelihara kasih persaudaraan sehingga dengan melakukannya bisa jadi kita tengah menjamu malaikat-malaikat. Betapa luar biasa membayangkan adanya malaikat yang berkeliaran di sekitar kita.. Jadilah gereja/jemaat yang memiliki kasih persaudaraan yang kuat di dalamnya. Diposkan oleh webmaster di 11:00:00 PM Email.


CINTA KASIH KRISTUS MENGGERAKKAN PERSAUDARAAN _ PDT. YANDI MANOBE S.TH_ KHOTBAH KRISTEN. YouTube

15 "Hendaklah pernikahan terhormat di antara kamu semua." (Baca Ibrani 13:4.) Kita juga bisa menunjukkan kasih persaudaraan dengan menjaga tingkah laku kita tetap bersih. ( 1 Tim. 5:1, 2) Kalau kita melakukan hubungan amoral dengan seorang saudara atau saudari, kita menyakiti orang itu dan keluarganya. Kita juga merusak kepercayaan di.

Scroll to Top