Bandara Bulukumba Segera Terwujud, Revisi Studi Kelayakan dari Bandara Umum Jadi Bandara Wisata


BANDARA SUGIMANURU MUNA

Sebuah Bandara Wisata tersedia. Para wisatawan yang berkunjung ke Bulukumba datang melalui akses transportasi udara. Bayangan tentang itu tidak muluk-muluk. Titik awal wacana pembangunan bandara di Bulukumba sudah dimulai sejak tahun 2014 lalu. Bahkan pembangunan bandara kala itu sudah menjadi agenda pembangunan di era Bupati Bulukumba.


Kunjungi Desa Wisata, Andi Iwan Aras Siap Kawal Pembangunan Bandara Wisata Bulukumba Lintas

BULUKUMBA - DPRD Bulukumba meminta Pemerintah Kabupaten (Pemkab) memprioritaskan pembangunan bandara wisata. Adapun rencana pembangunan gedung satu atap alias Satap dinilai tidak begitu mendesak. Ketua Komisi C DPRD Bulukumba, Andi Zulkarnain Pangki, menjelaskan saat ini telah ada persetujuan bantuan anggaran dari Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan (Pemprov Sulsel) dan pemerintah pusat.


Bandara Bira Jadi Kado Gubernur di Hari Jadi Bulukumba

Bulukumba - . Menparekraf Sandiaga Uno meresmikan Desa Ara di Kabupaten Bulukumba, Sulawesi Selatan (Sulsel), sebagai satu dari 50 desa wisata terbaik di Indonesia. Sandiaga berjanji bakal merealisasikan pembangunan bandara wisata di Bulukumba. "Permintaan terhadap bandara ini akan kita proses, mudah-mudahan bisa kita ajukan ke lintas kementerian dan juga melalui proses di Rakernas," kata.


Tangis haru jamaah Haji Bulukumba 2019 Menuju Mekah Di Bandara Sultan Hasanuddin Makassar Part

Pasalnya rencana pembangunan bandara ini sebenarnya bukan hal baru. Pembangunan bandara tersebut telah direncanakan sejak era Bupati Bulukumba periode 2010-2015, Zainuddin Hasan. "Persiapan kita sudah jauh. Ini kan persiapan untuk pembangunan bandara sudah sejak bupati Zainuddin. Kurang lebih 10 tahun lalu, bahkan dengan Pak Andi Sukri dua periode.


Kemenhub Nyatakan Pelabuhan Bulukumba Beroperasi Normal

TRIBUNBULUKUMBA.COM, UJUNG BULU - Konsolidasi pembebasan lahan pembangunan Bandara Wisata Bulukumba telah dilaksanakan. Sebanyak 78,35 hektare (Ha) lahan dipersiapkan di Desa Ara, Kecamatan Bontobahari, Kabupaten Bulukumba, Sulawesi selatan. Jaraknya sekitar 32 kilometer dari pusat Kota Bulukumba, di Kecamatan Ujung Bulu.


Lahan Bandara Wisata Bulukumba Segera Dibebaskan Pluz.id

Bulukumba (Antara Sulsel) - Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Bulukumba Andi Kurniady menyatakan, penetapan anggaran pembangunan Bandar udara (Bandara) Bulukumba, masih menunggu ANTARA News makassar daerah.


Lahan Bandara Wisata Bulukumba Segera Dibebaskan

Di Bulukumba itu ada banyak sekali potensi investasi, tapi tidak ada Bandara," kata Bahtiar usai menghadiri South Sulawesi Investment Forum di Hotel Claro, Makassar, Rabu (4/10/2023). Sementara, Kepala Dinas Perhubungan Provinsi Sulsel, Andi Erwin Terwo mengatakan, sesuai arahan Pj Gubernur Sulsel, pihaknya telah mendatangi Pemkab Bulukumba.


Bulukumba, Indonesia 2023 Best Places to Visit Tripadvisor

Kekayaan alam dari laut dan pantai begitu mempesona wisatawan. Ada juga produksi Kapal Phinisi turut menyita perhatian dunia. Bandara di Bulukumba menjadi target memudahkan mobilisasi wisatawan.. Kadishub Sulsel Andi Erwin Terwo mengaku bandara di Bulukumba bakal segera dibangun tahun 2024 ini. "Termasuk Bandara Bira (Bulukumba), di tahun ini juga (dibangun)," jelas Andi Erwin Terwo, Kamis (11.


Bandara Bulukumba, Bulukumba , Akses ke wisata yang ada di Bulukumba , Apparalang, Tanjung Bira

57 Ulasan. Bira, Indonesia. Pesan Penerbangan Murah ke Bulukumba: Cari dan bandingkan harga tiket pesawat di Tripadvisor agar dapat menemukan penerbangan terbaik untuk trip Anda ke Bulukumba. Pilih maskapai penerbangan terbaik untuk Anda dengan membaca ulasan dan melihat ratusan harga tiket penerbangan ke dan dari destinasi Anda.


Bulukumba Bakal Punya Bandara Wisata, Angka Wisatawan Siap Me... GenPI.co SULSEL

BULUKUMBA - Proyek pembangunanbandara Kabupaten Bulukumba saat ini tengah memasuki tahap persiapan pengadaan lahan. Tahap ini setelah sebelumnya melewati tahapan perencanaan. Sehari sebelumnya, pada Kamis (10/10/2019), pemerintah Kabupaten Bulukumba telah melakukan pertemuan pemberitahuan rencana pengadaan tanah untuk lahan pembangunan bandara kepada masyarakat, khususnya pemilik lahan yang.


bulukumba YouTube

BULUKUMBA, RADARSELATAN.FAJAR.CO.ID-- Pemerintah Kabupaten Bulukumba melalui Bappelibangda menggelar Seminar Antara Penyusunan Dokumen Revisi Studi Kelayakan dan Rencana Induk Perencanaan Pembangunan Bandar Udara (Bandara) sebagai tahapan yang harus dilakukan dalam pembangunan Bandara di Kecamatan Bontobahari.Seminar Antara dilaksanakan di Pendopo Rujab Bupati Bulukumba, Senin 18 Desember 2023.


Bandara Bulukumba Segera Terwujud, Revisi Studi Kelayakan dari Bandara Umum Jadi Bandara Wisata

Bulukumba - Bandar Udara (Bandara) akan dibangun di kecamatan Bonto Bahari, kabupaten Bulukumba, Sulawesi Selatan. Setelah tahap perencanaan, kini telah masuk di tahap persiapan pengadaan tanah. Proses persiapan ini dimulai dengan pertemuan pemberitahuan rencana pengadaan tanah untuk lahan pembangunan bandara kepada masyarakat, khususnya kepada pemilik lahan yang akan dibebaskan.


Foto di Sultan Hasanuddin International Airport (UPG) Bandara Fotografi perjalanan

BULUKUMBA, PEDOMANMEDIA - Wakil Ketua Komisi V DPR RI Andi Iwan Darmawan Aras (AIA) siap mengawal usulan pembangunan Bandara Wisata di Bulukumba. AIA memproyeksikan, pengerjaan fisik memungkinkan dimulai 2023. "Usulan bandara wisata itu tadi kan disampaikan oleh Pak Bupati dan diaminkan Pak Menteri," katanya kepada wartawan di lokasi wisata.


PELABUHAN LEPPE'E BULUKUMBA YouTube

"Pemkab Bulukumba sudah mengajukan proposal bantuan keuangan pembebasan lahan bandara wisata Bulukumba ke Pemprov Sulsel sebesar Rp35 miliar," kata Sekretaris Dinas Perhubungan Bulukumba Idham Khalid, di Makassar, Minggu. Dia mengatakan, Pemkab Bulukumba segera membebaskan lahan milik warga di dua kecamatan di Bulukumba untuk dijadikan lahan.


Sambangi Desa Wisata Ara Bulukumba, Sandiaga Uno Janji Hadirkan Bandara Okezone Travel

BULUKUMBA, RADARSELATAN.FAJAR.CO.ID-- Pemerintah Kabupaten Bulukumba terus berupaya merealisasikan pembangunan bandara udara (Bandara) wisata Bulukumba.Bandara wisata itu rencananya terletak di dua kecamatan, yaitu Bontobahari dan Bontotiro. Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan melalui Dinas Perumahan Permukiman dan Pertanahan telah mengundang Pemkab Bulukumba untuk membahas tahap persiapan.


Explore Bulukumba Sulawesi Selatan

Menurutnya, pembangunan bandara khusus itu, membutuhkan lahan sekitar 79 hektare. Dan akan dibangun di dua kecamatan yaitu Kecamatan Bontobahari dan Bontotiro. "Rencana pembangunan bandara di Bulukumba itu, ada sejak 2010. Saat itu bupatinya masih Zainuddin Hazan, termasuk saat Bupati Andi Sukri Sappewali juga," ungkap Ali.

Scroll to Top