11 Ide Dekorasi Acara Mitoni atau Siraman Tujuh Bulanan


Indonesian Consulate Organised Mitoni Ceremony A Culture Showcase Mumbai Messenger Mumbai

Acara mitoni merupakan upacara adat Jawa yang dilakukan dalam rangka perayaan 7 bulanan kehamilan. Acara ini memiliki makna sosial, spiritual, dan budaya dalam masyarakat adat Jawa. Selain itu, mitoni juga penting bagi ibu hamil karena memberikan rasa diterima, meningkatkan kebersamaan keluarga, memperkenalkan bayi yang akan lahir, serta mendapatkan support dan doa dari keluarga dan masyarakat.


INDONESIA’S JAVANESE TRADITION “MITONI TRADITIONAL CEREMONY” HOSTED IN THE CITY AT PREMISES OF

Contohnya tradisi Mitoni, tradisi ini dilakukan demi mendoakan keselamatan ibu hamil melewati tujuh bulanan anak pertamanya. Masyarakat Jawa percaya bayi berusia tujuh bulan di dalam kandungan memiliki jiwa yang keamanannya harus dirayakan. Apalagi anak pertama dipercaya dapat membawa keberuntungan bagi keluarga dan saudara-saudara yang lain.


10 Potret Acara Mitoni Danny Rukmana dan Raiyah

Mengenal Tradisi Mitoni. Dikutip Era.id dari artikel Tradisi Mitoni di Yogyakarta yang dilansir situs resmi DPAD DIY, mitoni berasal dari kata amitoni yang terdiri atas am (awalan -am menunjukkan kata kerja atau berarti melakukan) dan pitu atau 'tujuh'. Maksudnya, mitoni adalah suatu kegiatan yang dilakukan pada hitungan ketujuh.


9 Busana dan Makeup Acara Mitoni Canti Tachril, Kental Adat

JAKARTA, KOMPAS.com - Usia kehamilan anak kedua penyanyi Aurel Hermansyah telah memasuki 7 bulan. Mendekati waktu melahirkan, Aurel bersama suaminya, YouTuber Atta Halilintar pun mengadakan acara adat Jawa yaitu Mitoni pada Minggu (10/9/2023). Acara ini berlangsung meriah dengan dihadiri tiga keluarga besar serta rekan-rekan artis.


Nasi Tumpeng 7 Bulanan Untuk Acara Mitoni / Selamatan — Royal Tumpeng

Bagikan: Upacara Mitoni disebut juga tingkeban. Mitoni berasal dari kata pitu —tujuh—, dalam Bahasa Jawa. Tradisi Mitoni dijalankan untuk calon ibu pada kehamilan pertama saat janin memasuki usia tujuh bulan. Masyarakat umum biasa melaksanakan Mitoni pada hari Rabu atau Sabtu tanggal ganjil berdasarkan penanggalan Jawa sebelum bulan purnama.


8 Momen Mitoni 7 Bulanan Aurel Hermansyah, Digelar Mewah Pakai Adat Jawa Foto 1

Pastikan Anda memiliki rencana yang matang sebelum mengadakan acara mitoni. Usahakan untuk mengadakan acara mitoni pada saat cuaca sedang cerah dan tidak sedang hujan. Pastikan lokasi yang digunakan untuk melakukan acara mitoni bersih dan terjaga kebersihannya. Usahakan untuk mengundang orang-orang yang dekat dengan keluarga dan Anda sendiri.


11 Ide Dekorasi Acara Mitoni atau Siraman Tujuh Bulanan

Acara mitoni dapat diselenggarakan secara sederhana, namun tidak sedikit juga yang menyelenggarakannya secara besar-besaran dan meriah. Jadi, sangat wajar apabila tamu undangan yang hadir cukup banyak. Terkadang karena acara mitoni yang dilakukan berada di halaman rumah dan outdoor, maka perlu membangun tenda..


11 Ide Dekorasi Acara Mitoni atau Siraman Tujuh Bulanan

Upacara ini dikenal dengan Mitoni atau Tingkepan. Kemudian lain lagi dengan Wilujengan untuk kelahiran, dimana upacara kelahiran bayi bermakna sebagai ucapan syukur kepada tuhan dan memaknai kelahiran sebagai sebuah awal kehidupan manusia yang akan diikuti dengan tugas berat orang tua selanjutnya, yaitu merawat, mengasuh, mendidik hingga dewasa dan bisa mandiri.


11 Ide Dekorasi Acara Mitoni atau Siraman Tujuh Bulanan

Dalam rangkaian acara mitoni, umumnya ibu hamil disarankan memakai pakaian dengan 7 macam kain dari berbagai motif. Biasanya kain yang digunakan adalah kain jarik. Bunga untuk proses siraman juga harus sebanyak 7 macam atau disebut juga kembang setaman. Dalam beberapa daerah di Jawa, air yang digunakan untuk siraman bahkan sebaiknya berasal.


Nasi Tumpeng 7 Bulanan Untuk Acara Mitoni / Selamatan — Royal Tumpeng

Pada upacara mitoni terdapat beberapa rangkaian acara seperti siraman, kenduri, pantes-pantes, pembacaan surat-surat al-Qur'an dan lain sebagainya. Pada pelaksanaan acara ini dihadiri oleh sanak keluarga, tetangga, para sesepuh serta tokoh agama (Nasir, 2016).


11 Ide Dekorasi Acara Mitoni atau Siraman Tujuh Bulanan

Umumya, acara mitoni. dilakukan pada si ang atau sore har i di . pasren atau tempat bagi para petani . memuja dewi Sri. Namun karena saat ini. sulit menemukan tempat tersebut, maka .


“Mitoni Traditional Ceremony” The Javanese Cultural Tradition of Indonesia Hosted In The City At

Selain mitoni, ada istilah lain yang digunakan untuk acara 7 bulanan, misalnya di Jawa timur upacara adat 7 bulanan lebih dikenal dengan tradisi "tingkeban", di Madura disebut dengan "palet kandhungan", dan tradisi sejenis yang dikenal di Jawa Barat disebut dengan istilah "nujuh-bulan".. Terdapat beberapa prosesi utama dalam upacara mitoni, antara lain pertama, siraman pada waktu.


11 Ide Dekorasi Acara Mitoni atau Siraman Tujuh Bulanan

Aurel Hermansyah mengadakan acara Mitoni 7 bulan kehamilannya pada Minggu (10/9/23). Intip potret acara yang dihadiri seluruh keluarga besar ini, Bunda. Acara puncak yang ditunggu lainnya adalah saat Atta melakukan siraman pada istrinya. Pada prosesi ini, sang putri Ameena ikut mendampingi ayahnya dengan berdiri di dekat ibunda Aurel.


8 Momen Mitoni 7 Bulanan Aurel Hermansyah, Digelar Mewah Pakai Adat Jawa Foto 1

Salah satu yang paling terkenal adalah mitoni, acara 7 bulanan dalam adat Jawa yang hingga kini masih banyak dilakukan oleh ibu hamil. Baca Juga : 7 Bulanan Zaskia Sungkar, Pakai Adat Betawi hingga Tebak Kelamin Bayi. Mitoni, dalam tradisi Jawa, adalah serangkaian upacara siklus hidup. Mitoni sendiri berasal dari kata 'am' dan 'pitu'.


11 Ide Dekorasi Acara Mitoni atau Siraman Tujuh Bulanan

Mitoni merupakan tradisi atau upacara adat bagi perempuan hamil dalam budaya Jawa. Masyarakat Jawa menganggap mitoni sebagai upacara adat siklus hidup. Mengutip dari surakarta.go.id, mitoni dilaksanakan saat janin dalam kandungan berusia 7 bulan. Tradisi selamatan hamil 7 bulanan ini telah ada sejak dahulu.


11 Ide Dekorasi Acara Mitoni atau Siraman Tujuh Bulanan

Dalam acara ganti busana ini calon ibu dipakaikan kain dan kebaya tujuh macam. Setiap kali calon ibu itu dipakaikan kain dan kebaya kemudian suaminya bertanya kepada tamu undangan yang hadir apakah kain tersebut pantas dikenakan oleh istrinya.. Upacara mitoni merupakan adat istiadat Jawa yang masih relevan diterapkan dalam kehidupan.

Scroll to Top